BAJU ANGGAR


BAJU ANGGAR

Baju anggar umum berwarna putih, bahan tidak boleh yang terlalu licin, karena bisa mengakibatkan tusukan lawan meleset. Bahan baju anggar merupakan bahan yang tebal, agar pada saat ditusuk lawan atau terjadi perkenaan tidak mengakibatkan rasa sakit pada badan. Ukuran baju anggar menutupi bagian leher (min. ½ leher), menutupi tangan sampai pergelangan tangan, dengan ukuran pada 
bagian bawah harus melebihi celana bagian atas paling sedikit 10 cm. Baju anggar ini biasanya berwarna putih. Bahan baju dilarang dibuat licin, tujuannya untuk meminimalisir tusukan lawan meleset. Baju anggar didesain harus tebal, agar saat terkena tusukan pedang tidak menyebabkan cedera dan sakit. Baju juga dibuat menutup sampai bagian leher, menutup tangan termasuk pergelangan tangan.

Komentar

Postingan Populer